26 Agu 2010

KUNCI PERCAYA DIRI


Setiap insan pastilah memerlukan rasa ‘Percaya Diri’. Disini ada beberapa point yang penting dipahami agar kamu kuasai dalam setiap waktu kehidupan kamu, yakni :

  1. Jangan bangga dengan pujian, namun kenali dirimu dalam batas-batas yang sebenarnya.
  2. Hilangkan rasa malu dalam berbuat yang baik dan wajar
  3. Berusaha menaruh perhatian kepada orang lain dengan sikap simpatik
  4. Jangan rendah diri, melainkan rendah hati
  5. Jangan melindungi diri -menutupi kelemahan kamu- dengan menceritakan kesuksesan (mengandalkan) orang lain.
  6. Letakkan dirimu dalam kedudukan yang sebenarnya
  7. Jangan merasa lekas tersinggung dan terhina atau minder
  8. Hadirkan keyakinana diri dan optimis
  9. Berfikir bijak dalam menyingkapi setiap hal
  10. Tidak gegabah dan berlebihan dalam bersikap
  11. Tanpil wajar apa adanya serta menjadi diri sendiri.

Sekarang tinggal bagaimana kamu mengembangkan ini dalam dirimu. Rasakan perubahan yang ada dalam dirimu dan orang-orang yang ada disekitarmu.
Kamu akan menjadi orang yang aktif dan meyakinkan, selalu menyenangkan, penuh rasa percaya diri. Selamat kamu beruntung telah membaca ini.

0 comments: